ARTIKEL PODCAST-AUDIO VISUAL
ARTIKEL PODCAST NAMA KELOMPOK : TABITA TABANA DEWI ELIMANAFE GRACE SARITA KASIH NDUN Apa itu Podcast? Podcast artinya siaran berupa rekaman suara dari host (orang yang berbicara dalam podcast) yang membahas topik tertentu. Awalnya, siaran audio ini hanya tersedia untuk pengguna iPod saja. Dan dari situlah muncul istilah yang memiliki pengertian podcast adalah “ iPod ” dan “ broadcast ”. Namun, ada juga pendapat yang mengatakan bahwa “pod” pada podcast adalah singkatan dari “play on demand”, “personal on demand” dan “portable on demand”. Dari sejarah istilah tersebut, maka definisi lain dari podcast adalah broadcast berupa audio yang bisa diputar kapanpun oleh pendengarnya. Berbeda dengan radio yang tidak bisa didengarkan pada saat-saat tertentu dan diatur oleh penyiar. Podcast VS Radio Radio dan podcast adalah media yang mengusung jenis audio. Kemiripan karakteristik radio dengan podcast adalah hal yang menjadi perdebatan apakah podcast adalah pengganti media radio. Berdasarkan rise